Antisipasi C3 Dan Tawuran Geng Motor, Polsek Talun Lakukan Patroli Malam.

    Antisipasi C3 Dan Tawuran Geng Motor, Polsek Talun Lakukan Patroli Malam.
    KAB CIREBON - Antisipasi C3 dan tawuran geng motor, Polsek Talun lakukan patroli malam guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat ( 21/06/2024 )   Kegiatan patroli dipimipin oleh Kanit Samapta Polsek Talun Aiptu Anang Tri dan didampingi 2 anggot lainnya. Dalam patrolinya melakukan stasioner ke tempat-tempat yang dianggap rawan C3 dan Tawuran.  Dalam kesempatan tersebut Kanit Samapta beserta anggota lakukan patroli dialogis dengan masyarakat, memberikan himbauan-himbauan kamtibmas.  Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, S.IK., SH., MH., melalui Kapolsek Talun Akp H Suhada, SH., MH., mengatakan bahwa untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, selain untuk memaksimalkan tugas dan tanggung jawab dalam pemeliharaan kamtibmas.

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Sambangi Warga Binaannya Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Jaga Ketertiban Di Masyarakat Plkskw Beber...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Danpuspenerbad Mayjen TNI Zainuddin Melaksanakan Kunjungan Kerja ke Way Tuba, Lampung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    Ciptakan situasi kondusif Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon, terus tingkatkan Operasi kenalpot tidak sesuai Spesifikasi Teknis (Bising)

    Ikuti Kami