Menciptakan Situasi Yang Aman Dan Kondusif, Polsek Talun Polresta Cirebon Laksanakan KRYD Sub II Zona Tengah

    Menciptakan Situasi Yang Aman Dan Kondusif, Polsek Talun Polresta Cirebon Laksanakan KRYD Sub II Zona Tengah

    KAB. CIREBON -   Dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif di tengah masyarakat, Jajaran Polresta Cirebon Lakukan Giat KRYD. ( 31/03/2024) 

    Salah satunya giat KRYD Sub II Zona Tengah gabungan Polsek Talun, Polsek Sumber dan Polsek Beber, kegiatan ini dilaksanakan di wilayah hukum Polsek Talun. 

    Kegiatan KRYD dipimipin langsung Kapolsek Talun Akp H. Suhada, SH., MH., dengan sasaran Miras, Premanisme, Senpi. Sajam, Narkoba, Judi, Curat, Curas, Curanmor, Penyakit masyarakat dan knalpot borong. 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, S.I.K., SH., MH., melalui Kapolsek Talun Akp H. Suhada., SH., MH mengatakan bahwa ini merupakan wujud Polri dalam melayani dan mengayomi masyarakat dengan cara hadir di tengah-tengah masyarakat untuk memberikan rasa aman dan nyaman serta mengantisipasi gangguan kamtibmas.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Pabuaran Polresta Cirebon amankan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Gebang Polresta Cirebon pimpin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"

    Ikuti Kami